Sakit Tenggorokan Bikin Sengsara? Ini 3 Tips Meredakannya

Sakit Tenggorokan Bikin Sengsara? Ini 3 Tips Meredakannya - GenPI.co BALI
Ilustrasi sakit tenggorokan.

Alasan mengapa madu begitu efektif tak lepas dari sifatnya yang anti akan bakteri sehingga bisa bebaskan rasa sakit pada tenggorokan manusia.

2. Obat Kumur Air Garam

Menyeduh air hingga hangat dan ditambahkan garam akan membuat obat kumur alami yang bermanfaat.

BACA JUGA:  Rusak Niskala, Bendesa Ini Sentil Investor Vila Cor Sungai Bali

Ya, ramuan tradisional ini terbilang efektif meredakan peradangan tenggorokan. Sebaiknya lakukan kumur dengan air garam ini secara rutin untuk merasakan khasiatnya.

3. Menyeruput Teh Peppermint atau Chamomile

BACA JUGA:  Telan Rp50 T, BKPM: Percepat Bangun Bandara Bali Utara PT BIBU

Imbas kandungan antioksidan teh pepermint dan Chamomile terbilang sangat bagus untuk redakan sakit tenggorokan.

Dua jenis teh ini memang dikenal sebagai ramuan tradisional mujarab karena kandungan anti inflamasinya. (*)

BACA JUGA:  PHK 34 Karyawan Hotel W Bali Seminyak, PHI Denpasar Dikepung FSKM

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya