Vaksin Booster Covid-19 Bikin Ekonomi Bali Menguat? Ada Datanya!

Vaksin Booster Covid-19 Bikin Ekonomi Bali Menguat? Ada Datanya! - GenPI.co BALI
Kegiatan jual beli di pasar Bali. Foto: Antara

Di sisi lain, Bank Indonesia mencatat Indeks Kondisi Ekonomi Saat Ini (IKE) di Provinsi Bali pada Januari 2022 sebesar 89, membaik dibandingkan 84 pada Desember 2021.

Efek vaksin booster sendiri membuat masyarakat mulai bisa beraktivitas normal menjalankan kegiatannya meski di tengah Covid-19. Inilah yang membuat ekonomi Bali makin membaik seiring berjalannya waktu. (Ant)

 

BACA JUGA:  MDA Larang Ogoh-ogoh saat Nyepi Bali, Arya Wedakarna Bilang Ini

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya