Cara Cepat Menghilangkan Bau Rokok

Cara Cepat Menghilangkan Bau Rokok - GenPI.co BALI
Cara cepat menghilangkan bau rokok. Foto: Antara/Freepik

Pasalnya, rokok yang terselip diantara jari tangan bisa meninggalkan bau tajam dan noda kuning sebagai paparan residu.

Anda juga harus segera menyikat gigi dan menggunakan penyegar mulut.

Jika belum hilang juga, Anda disarankan untuk mandi yang keramas agar residu asap rokok yang menempel pada tubuh dan rambut hilang seutuhnya.

BACA JUGA:  Jangan Terlalu Sering Makan Mi Instan, Kenapa?

Setelah itu, pakai parfum dan segera cuci baju yang Anda kenakan saat merokok tadi. (ant)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya