Studi: Musik Bisa Bantu Pahami Emosi Orang Lain, Kok Bisa?

Studi: Musik Bisa Bantu Pahami Emosi Orang Lain, Kok Bisa? - GenPI.co BALI
Ilustrasi mendengarkan musik. Foto: Antara

Hasil awal temuan menemukan dukungan untuk kedua hipotesis dan secara khusus, menunjukkan adanya akurasi empatik sebagai keterampilan melampaui interaksi interpersonal ke dalam musik.

Para peneliti berharap hasil ini akan memberikan landasan untuk studi masa depan mengenai dampak mendengarkan musik aktif dalam meningkatkan kognisi sosial.

Tabak dan koleganya meyakini studi mereka memberikan dukungan tentatif untuk teori terkait musik dan perilaku sosial yang berkembang untuk membantu individu terhubung dengan orang lain dan lebih memahami dan mengelola lingkungan sosial mereka. (Ant)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya