Handuk Mandi Jarang Dicuci, Penyakit Berbahaya Menghantui

Handuk Mandi Jarang Dicuci, Penyakit Berbahaya Menghantui - GenPI.co BALI
Ilustrasi handuk mandi. Foto: Antara

Jika Anda menggosokan handuk yang menimbun banyak bakteri ke badan berisiko terkena infeksi. Gara-gara itu pula perlu adanya waktu untuk membersihkan handuk secara teratur.

Dr. Gerba merekomendasikan untuk mencuci handuk mandi setiap dua atau tiga hari sekali.

Jika Anda tidak mencuci handuk lebih dari dua hingga tiga hari maka bakteri juga akan bertahan lebih lama.

Sang profesor menjelaskan bahwa untuk pengeringannya, handuk diwajibkan terkena banyak sinar matahari kala dijemur. Niscaya, berbagai bakteri yang sebabkan penyakit berbahaya bagi manusia bisa sirna. (*)

 

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya