
Alhasil untuk menurunkan penggunaan daya tak diinginkan ada baiknya menutup aplikasi lain yang sedang berjalan di background seperti browser, musik, dan media sosial.
Akan lebih mudah melakukannnya dengan melihat cache aplikasi mana yang paling banyak memakan RAM. Kemudian tinggal tutup aplikasi paling banyak gunakan RAM tersebut.
2. Bersihkan Ruang Simpan
BACA JUGA: Luar Biasa Bali! Studio Celup Kain Buleleng Sukses Saat Pandemi
Mengingat penggunaan HP memiliki jumlah memori terbatas, ada baiknya melakukan beberapa pembersihan agar aplikasi yang berjalan terasa 'lega' atau lancar.
Jika masih tetap gunakan beberapa aplikasi lain selain game, ada kans hal terebut menguras lebih banyak kapasitas RAM dan tentu saja mengurangi performa HP.
BACA JUGA: Selain Lezat, Ini 3 Manfaat Buah Alpukat Bagi Manusia
Lantas cara terbaik saat ini ialah meng-uninstall beberapa aplikasi bisa menggunakan fitur Clean storage di settings sekaligus hapus berbagai file seperti foto, video, dan lainnya.
3. Miliki Smartphone Lengkap dengan Pendingin
BACA JUGA: Usung Pariwisata Kerakyatan, Ini Aksi Pemkab Tabanan Bali
Jika dua cara tersebut tak begitu bermanfaat, ada baiknya kita disarankan untuk menggunakan HP dengan sistem pendingin dan juga mendukung bermain game.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News