
GenPI.co Bali - Tepat hari ini, Senin (09/05/22), Traveloka memaparkan daftar tiket pesawat murah Jakarta-Bali sekaligus sebut adanya diskon besar.
Memasuki arus balik libur Lebaran, banyak pemudik yang mulai kembali ke kota tempatnya bekerja untuk kembali jalankan rutinitas sehari-hari.
Sebagian besar dari pemudik terlihat asal Jakarta berniat untuk kembali lagi ke Pulau Seribu Pura.
Hal ini dibuktikan dengan data dari Angkasa Pura yang menyebutkan jumlah penumpang pengguna jalur udara didominasi menuju arah Bali.
Nah, demi memudahkan perjalanan, Traveloka menawarkan berbagai macam maskapai pesawat terbang murah khusus jurusan Jakarta-Bali hari ini, Senin (09/05/22). Salah satunya bahkan ada diskon besar yang ditawarkan.
1. Lion Air
Berangkat dari Bandara Soekarno Hatta ada Lion Air dengan jadwal penerbangan pukul 16.00 WIB dengan tawaran tiket seharga Rp748.800 dan diskon Rp4.000 saja.
2. Batik Air
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News