
Gara-gara Pulau Seribu Pura sebagai acuan utama, Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Laut (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan pun sempat mengusulkan agar pelayanan visa yang sama juga diterapkan di Surabaya dan Jakarta.
Terlepas dari itu, penambahan VoA untuk diperoleh 42 negara menjadi sinyal bagus bagi Bali menambah lebih banyak wisman untuk datang lagi. Bisa dibilang, kedatangan lebih banyak turis akan beri keuntungan ekonomi bagi pulau ini. (Ant)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News