Wabub Karangasem Bali Tanam 3.000 Pohon Desa Bunutan, untuk Apa?

Wabub Karangasem Bali Tanam 3.000 Pohon Desa Bunutan, untuk Apa? - GenPI.co BALI
Wabub Karangasem, Bali ikut serta dalam proses penanaman 3 ribu pohon. Foto: Antara

Artha Dipa lantas sempat mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang turut serta membantu dalam penanaman pohon ini seperti Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung Unda Anyar kerjasama dengan pemerintah daerah terkait.

Tak lupa, sebagai cara agar fungsi utama 3.000 bibit pohon itu bisa menghalau bencana longsor di Desa Bunutan, Wabup Karangasem juga menjelaskan perlu adanya perawatan berkala bagi pohon-pohon tersebut. (Ant)

 

BACA JUGA:  Media Asing Sorot Video Viral Siswi SMP Buleleng Bali Digilir ABG

 

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya