Waspada! 5 Masalah Kesehatan Wajib Diwaspadai Usai Lebaran

Waspada! 5 Masalah Kesehatan Wajib Diwaspadai Usai Lebaran - GenPI.co BALI
Ilustrasi sakit pasca Lebaran. Foto: Antara

GenPI.co Bali - Setelah euforia rayakan libur Lebaran ternyata bisa saja disertai oleh lima masalah kesehatan fatal yang dialami oleh manusia.

Secara garis besar, perayaan Idul Fitri sarat akan makna makan besar berbagai hidangan lezat penuh rasa gurih bersantan dengan lemak, selain hanya acara kumpul keluarga.

Mengingat saat kumpul dengan keluarga besar hidangan yang disiapkan juga tergolong besar, hasrat untuk makan banyak pun tak terbendung.

Nah, menurut Wakil Ketua Perhimpunan Dokter Gizi Klinik Indonesia cabang DKI-Jakarta (PDGKI-Jaya) dr. Ida Gunawan, M.S, Sp.GK, M.Kes (K), FINEM hal ini bisa jadi masalah.

Menurut sang dokter akan ada lima masalah kesehatan yang diakibatkan nafsu makan manusia tak terbendung atau tak bisa dikendalikan setelah selesai berpuasa dan memasuki Lebaran.

Peningkatan gula darah

Kue-kue lebaran yang manis dan mengandung gula boleh dikonsumsi, asal tidak berlebihan, sebab berpotensi meningkatkan gula darah.

Dokter Spesialis Gizi Klinik Konsultan Nutrisi pada Kelainan Metabolisme Gizi yang berpraktik di RS Pondok Indah - Puri Indah mengingatkan untuk mengendalikan diri selepas puasa ketika melihat deretan kue-kue manis yang menggiurkan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya