Seorang suami bernama Putu Joni Irawan (30) asal Buleleng, Bali begitu emosi hingga memukuli istrinya sendiri, Kadek Ripayani (25) gegara pesan Whatsapp (WA).
Kasus ini mencuat setelah video dugaan penghalangan terhadap saksi anak F dalam sidang kasus penembakan siswa SMK yang digelar di PN Semarang beredar di medsos.