BRI tengah mengupayakan kerja sama dengan Ayoconnect guna membangun solusi berbasis open banking dan bertujuan tingkatkan inklusi keuangan tahun 2022 ini.
Kredit Pintar juga berupaya untuk membantu para pelaku UMKM agar dapat meningkatkan level usahanya sekaligus juga sebagai sosialisasi mengenai edukasi.