Masyarakat Indonesia sudah sepatutnya bangga setelah Ubud, Gianyar, Bali masuk sebagai destinasi pariwisata nomor enam terbaik seantero dunia baru-baru ini.
Bank Mandiri mengakselerasi pertumbuhan ekonomi kerakyatan dengan terus mendorong pelaku UMKM naik kelas termasuk yang bergerak di sektor ekonomi kreatif