
"Dari hasil pemeriksaan, korban murni meninggal karena bunuh diri. Tidak ada tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban," kata Iptu Wayan Sarta, Kamis (31/03/22).
Dugaan awal pemeriksaan sementara, korban INS nekat mengakhiri hidupnya karena frustasi dengan penyakit yang diidapnya. Sejak lama korban mengeluh sakit mata di bagian kanan.
Polisi juga mengatakan bahwa pihak keluarga kakek INS yang tewas bunuh diri di kandang sapi putuskan menolak dilakukan autopsi. Mereka merelakan kepergian korban dan mengatakan bahwa ini semua merupakan musibah. (lia/jpnn)
Video populer saat ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Kakek INS Tewas di Kandang Sapi, Polisi Ungkap Fakta Tidak Terduga
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News