Tenteng Samurai Bikin Warga Ketakutan, Polisi Bali Ciduk Pria Ini

Tenteng Samurai Bikin Warga Ketakutan, Polisi Bali Ciduk Pria Ini - GenPI.co BALI
Polisi Bali ringkus pria asal Sumbawa yang tenteng samurai dan bikin panik warga. Foto: JPNN

Tim Resmob Polsek Denpasar Selatan langsung mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) dan mengamankan tersangka bersama barang bukti berupa sebilah samurai.

"Sesuai Dengan commander wish Kapolda Bali, Polri akan menindak tegas segala bentuk aksi premanisme, terhadap tindakan tersangka kami sangat atasi agar tidak terjadi korban jiwa," kata Kompol Gde Sudyatmaja.

Berdalih tenteng samurai guna jaga diri, pria Sumbawa bernama Yandi tak bisa berkutik saat disangkakan Pasal 2 Ayat (1) Undang-Undang Darurat No.12 Tahun 1951 tentang Kepemilikan Senjata Tajam tanpa izin oleh polisi Bali. (gie/jpnn)

Heboh..! Coba simak video ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Pria Sumbawa Diciduk, Aksinya Tenteng Samurai Bikin Penghuni Indekos Panas Dingin

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya