Kalender Bali Senin 10 Oktober 2022: Hari Baik Cari Nafkah

Kalender Bali Senin 10 Oktober 2022: Hari Baik Cari Nafkah - GenPI.co BALI
Kalender Bali khusus untuk hari ini, Senin (10/10/22). Foto: I Made Dwi Kardiasa/Genpi

7. Kala Dangastra: Baik untuk membangun tembok pekarangan, membuat alat-alat penangkap ikan. Tidak baik untuk memulai pekerjaan penting, tidak baik melakukan upacara (gawe ayu). (Alahing dewasa 3).

8. Kala Empas Turun: Baik untuk menanam umbi-umbian. Tidak baik untuk membangun, memetik buah-buahan. (Alahing dewasa 4).

9. Pamacekan: Baik untuk mengerjakan sawah/tegal, membuat tombak penangkap ikan. Tidak baik melaksanakan yadnya (Alahing dewasa 2).

10. Pepedan: Baik untuk membuka lahan pertanian baru. Tidak baik untuk membuat peralatan dari besi. (Alahing dewasa 3).

11. Purwanin Dina. Tidak baik sebagai dewasa ayu (Alahing dewasa 4).

12. Pararasan: Laku Api, Pancasuda: Wisesa Segara, Ekajalaresi: Buat Astawa, Pratiti: Jati. (lia/jpnn)

Lihat video seru ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Kalender Bali Senin 10 Oktober 2022: Hari Baik Mencari Nafkah, Hindari Bikin Peralatan dari Besi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya