Cari Tahu! Ini Khasiat Lidah Buaya untuk Kesehatan

Cari Tahu! Ini Khasiat Lidah Buaya untuk Kesehatan - GenPI.co BALI
Lidah buaya sangat berkhasiat untuk kesehatan. Foto: Antara

Dalam obat-obatan tradisional China, lidah buaya sering digunakan untuk mengobati sembelit. Tanaman tersebut mengandung senyawa barbaloin yang diketahui memiliki efek seperti pencahar untuk mengatasi sembelit yang diderita.

4. Mengobati Luka

Gel pada lidah buaya memiliki kemampuan untuk meningkatkan produksi kolagen pada kulit. Selain itu, gel dari tanaman ini sering digunakan untuk mempercepat proses pemulihan pasca operasi.

BACA JUGA:  Ini Dia Lima Manfaat Mengonsumsi Susu Setiap Hari

5. Memperkuat Imunitas Tubuh

Lidah buaya memiliki senyawa anti-virus dan anti-bakteri yang dapat meningkatkan kemampuan sistem kekebalan tubuh dalam menghadapi patogen dan melindungi dari beragam penyakit. (*)

BACA JUGA:  Tips Tampil Cantik Ala Cewek Korea

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya