Usai Juara BRI Liga 1, Bali United Catatkan 4 Fakta Gila Ini

Usai Juara BRI Liga 1, Bali United Catatkan 4 Fakta Gila Ini - GenPI.co BALI
Foto perayaan Bali United yang sukses raih back to back champions. Foto: JPNN

2. Juara Back 2 Back

Bali United menjadi tim pertama di Liga Indonesia yang meraih gelar juara beruntun dalam dua musim beruntun sejak Liga Indonesia bergulir pada 1994/1995.

Sebelumnya, Serdadu Tridatu telah menangkan liga pada musim 2019 lalu. Kala musim lanjutan sempat vakum imbas Covid-19, Ilija Spasojevic beserta koleganya pun sukses merebut takhta juara sekali lagi musim ini.

3. Dinodai oleh Persebaya

Setelah memastikan menjadi juara Liga 1, Bali United langsung memainkan laga kontra Persebaya dengan hasil akhir kalah telak 0 – 3.

Bukan cuma kalah, rekor tak terkalahkan 15 pertandingan tim asuhan Teco pun juga putus setelah kekalahan lawan Bajul Ijo.

4. Poin Tertinggi Dalam Sejarah Bali United

Performa ganas Ilija Spasojevic dkk di atas lapangan juga menghasilkan poin tertinggi sepanjang sejarah. Kini Bali United mengemas 72 poin yang masih bisa bertambah dengan sisa satu pertandingan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya