
"Mudah-mudahan kedepan dalam pertandingan yang akan datang dapat memaksimalkan peluang yang ada," kata dia lagi.
Buntut kalah lawan Madura United di pekan terakhir seri tiga BRI Liga 1 lantas buat Bali United akan langsungkan latihan lanjutan. Lerby cs diinstruksikan bakal jalani latihan pada Rabu (15/12) mendatang. (*)
BACA JUGA: Skimming ATM Bali Marak Usai 2 WNA Turki Ditangkap Polisi
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News