Datang berkunjung ke Bali, dua orang Warga Negara Asing (WNA) asal Afrika malah buat masalah dan akhirnya malah harus dideportasi usai dari Rudenim Denpasar.
Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikkes) akan jadi salah satu senjata ampuh bagi TNI AL Denpasar untuk membentuk kesiapsiagaan para prajurit untuk bertugas.