Ada 5 Jenis Virus Hepatitis, Ini Gejala dan Upaya Pencegahannya

Ada 5 Jenis Virus Hepatitis, Ini Gejala dan Upaya Pencegahannya - GenPI.co BALI
Ilustrasi penyakit hepatitis. Foto: Antara

GenPI.co Bali - Kabar mengegerkan munculnya Hepatitis misterius membuat kita wajib tahu tipe-tipe lima jenis virus tersebut dan upaya untuk mencegahnya.

Sebagaimana diketahui, di tengah pandemi Covid-19 seperti sekarang ini, muncul kabar kurang menyenangkan di Indonesia.

Ya, kabarnya tiga orang anak-anak di Jakarta meninggal secara misterius imbas penyakit misterius yang kabarnya serupa dengan Hepatitis.

Sebelum muncul dugaan kasus tersebut, diketahui terdapat lima jenis penyakit Hepatitis, yakni Hepatitis A, B, C, D, dan E.

Berdasarkan tipe-tipe tersebut, penyakit ini pun dibagi lagi jadi dua kategori yakni akut dan kronis.

Jika kondisinya masih dalam tahap akut, pengobatan penyakit ini memerlukan waktu kurang dari enam bulan. Sebaliknya apabila kronis, waktu yang dibutuhkan untuk pulih mencapai lebih dari enam bulan.

Berikut jenis-jenis virus Hepatitis berikut deskripsi penyebab, gejala, proses penularan, dan cara mencegahnya.

1. Virus Hepatitis A

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya